Apollo Build Guide - Heroes Evolved Indonesia Forum

Tips Dan Trik Bermain Heroes Evolved

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Friday, 15 September 2017

Apollo Build Guide

Hero Apollo merupakan salah satu dari sekian karakter game Heroes Evolved. Menurut kami, skill Hero Apollo memiliki kemampuan yang cukup unik. Karena Hanya Hero Apollo sajalah yang memiliki kemampuan seimbang dalam kekuatan bertahan, menyerang dan akselerasi.
Dalam kata lain, Pyshical, Magic, Devense dan Difficulty setara 60%. Tapi ingat, perpaduan item pada setiap jagoan dalam permainan sangat berpengaruh terhadap hero yang digunakan. Karena setiap item yang digunakan memiliki fungsi yang berbeda-beda.

Skill Hero Apollo Heroes Evolved
Dalam game Heroes Evolved, Hero Apollo memiliki skill kemampuan bertarung yang lumayan sulit, apa lagi jika diduetkan dengan pemanah atau penembak. Dengan menggunakan senjata pedang bermata dua, hero ini mampu mengabisi musuhnya.
  • Skill Pertama: Dalam penggunaan skill pertamanya ini akan memberikan perlindungan, seperti pada juba baja dapat digunakan beberapa saat.
  • Skiil Kedua: Biasanya ini dilakukan untuk menyerang lawan dari jarak yang agak jauh, dengan mengibsakan gelombang api dari pedangnya.
  • Skill Ketiga: Pada skill Apollo inilah merupakan senjata pamungkas, dengan gerakan yang sangat cepat apolo akan menghantam lawanya dengan pedang mata duanya.
  • Skill keempat: Pada Hero Apollo, skil ini digunakan otomatis ketika melakukan serangan untuk hit pertama saat berhadapan dengan lawan.

Penggunaan Item Hero Apollo



heroes-evolved-appolo

Kehebatanya dalam bertahan dan menyerang merupakan suatu kemampuan yang jarang dimiliki oleh para hero lainya. Apalagi jika dilengkapi penggunaan item yang kuat, kalian akan mengalami sedikit kendala jika berhadapan satu lawan satu dengan hero ini.
Item yang dibutuhkan meliputi:
  • Physical: Death gods claw, Mace of the apocalypse.
  • Durable: Radient Emperor, Titans heart, Exorcising Eye.
  • Boots: Sacred shin guards.
Berikut adalah penjelasan singkat dari kegunaan skill hero Apollo dan Item yang digunakan. Kalian juga dapat menggunakan item lainya. Ingat, semua karakter Heroes Evolved memiliki kemampuan yang sama dan Utamakan kerjasama tim dalam game ini.

No comments:

Post a Comment

Heroes Evolved Mobile Game : Saya Build Guide

Saya adalah pahlawan mage di Heroes Evolved dengan kekuatan sihir tinggi dan kemampuan yang kuat. Yang paling penting tentang dia adalah se...

Post Bottom Ad

Responsive Ads Here